Sabtu, 12 Desember 2009

tidak tahukah kamu?

tidak tahukah kamu?

bahwa
sedari dulu

dari kemarin-kemarin

dari minggu-minggu lalu

dari bulan-bulan yang lalu

entah dari berapa tahun ke belakang

bahkan sebelum di hari pertama kita bertemu

entah
bagaimana..
sungguh, aku telah mengenalmu.

lebih dari yang pernah kau sangka

pun
lebih dari yang pernah aku bayangkan

betapa aku sangat memujamu,

hingga kini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar